Pada kesempatan yang lalu kita telah belajar bagaimana membuat tabel sederhana. Mulai dari menyisipkan tabel hingga membuat desain yang menarik. Bagi Anda yang ingin membaca materi sebelumnya kunjungiMenyisipkan Tabel dalam PowerPoint
Pada kesempatan ini kita akan melanjutkan pembahasan mengenai pembuatan tabel dalam PowerPoint. Ingin tau apa yang ingin dibahas. Simak ulasan berikut.
Pada kesempatan ini kita akan melanjutkan pembahasan mengenai pembuatan tabel dalam PowerPoint. Ingin tau apa yang ingin dibahas. Simak ulasan berikut.
A. Mengubah Desain Style Tabel
a. Siapkan tabel yang telah Anda buat sebelumnya, misal seperti berikut
b. Pilih “Design” pada “Table Tools” dan lihat “Table Style Options”
a. Siapkan tabel yang telah Anda buat sebelumnya, misal seperti berikut
b. Pilih “Design” pada “Table Tools” dan lihat “Table Style Options”
- “Header Row” untuk memperjelaskan bagian subjek/judul dari sebuah tabel. Biasanya terletak di baris teratas.
- “First Column” untuk memperjelas bagian kolom pertama saja.
- “Banded Rows” untuk memperjelas baris satu dengan yang lain.
- “Total Row” untuk memperjelas bagian baris yang digunakan sebagai keterangan/jumlah. Biasanya terletak di baris terbawah.
- “Last Column” untuk memperjelas bagian kolom terakhir.
- “Banded Columns” untuk memperjelas kolom satu dengan yang lain.
B. Menambah dan Menghapus Tabel
Jika Anda hendak menambah baris maupun kolom atau bahkan ingin menghapusnya, cara hampir mirip dengan operasi yang ada di Ms. Word. Pilih “Layout” pada “Table Tool” di Ms. PowerPoint. Berikut tombol-tombol yang ada di Ms. PowerPoint:
Jika Anda hendak menambah baris maupun kolom atau bahkan ingin menghapusnya, cara hampir mirip dengan operasi yang ada di Ms. Word. Pilih “Layout” pada “Table Tool” di Ms. PowerPoint. Berikut tombol-tombol yang ada di Ms. PowerPoint:
- “Delete“. Untuk menghapus tabel. Tapi ingat, aktifkan tabel yanghendak Anda hapus.
- “Insert Above“. Untuk menambahkan baris tepat diatas baris yang sedang aktif.
- “Insert Below“. Untuk menambah baris tepat dibawah baris yang sedang aktif.
- “Insert Left“. Untuk menambah kolom disebelah kiri kolom yang sedang aktif.
- “Insert Right“. Untuk menambah kolom disebelah kiri kanan kolom yang sedang aktif.
C. Merge Cells dan Split Cells
Pengaturan ini dapat dilihat pada “Layout” pada “Table Tools” kemudian lihat pada “Merge”
Pengaturan ini dapat dilihat pada “Layout” pada “Table Tools” kemudian lihat pada “Merge”
- “Merge Cells”. Untuk menggabungkan dua atau lebih kolom maupun baris sehingga menjadi kolom atau baris.
- “Split Cells”. Untuk membagi cell dalam suatu tabel menjadi kolom atau baris di dalam cell tersebut.